PeLITA hATI

Hitam atau Putih Itu Harus DiPilih

Menu
  • Home
  • Surprise Me
Cerita Iman cerita inspirasi Pengajaran Renungan Renungan - Cerita Inspirasi Memberi Tidak Membuat Berkekurangan

Renungan - Cerita Inspirasi Memberi Tidak Membuat Berkekurangan


Renungan 
Cerita Inspirasi Memberi Tidak Membuat Berkekurangan

Jangan Pernah Merasa Rugi Memberi Sesama Bagi Pekerjaan Tuhan

Alkisah Ada seorang yang kaya raya mempunyai 3 orang anak. Ia sangat disegani dan dihormati di desanya. Orang kaya ini mempunyai 19 ekor kerbau. Mendekati ajalnya, ia membagikan harta kekayaannya kepada anak-anaknya, termasuk 19 kerbau yang dimilikinya. Untuk anak pertama mendapat 1/2 dari jumlah kerbau yang ada, anak kedua mendapat 1/4 dan anak ketiga 1/5.

Ketika orang kaya ini meninggal, ketiga anaknya membagi sesuai dengan pesan orangtuanya. Tapi mereka menemukan keganjilan, bahwa masing-masing mereka akan mendapatkan bagian kerbau yang tidak utuh. Masing-masing tidak mau mengalah dan berusaha mendapatkan bagian yang utuh.

Terdengarlah kabar tersebut ke telinga seorang bapak yang miskin yang punya satu ekor kerbau. Akhirnya bapak tersebut menemui ketiga anak itu dan dengan ikhlas ia bersedia memberikan kerbaunya supaya masing-masing mendapat bagian yang utuh.

Anak-anak itu setuju dan mereka mulai membagi.
Anak pertama mendapat 1/2 dari 20 kerbau, yaitu 10 ekor.
Anak kedua mendapat 1/4 dari 20 kerbau, yaitu 5 ekor.
Anak ketiga mendapat 1/5 dari 20 kerbau, yaitu 4.

Demikianlah masing-masing mendapat bagian yang utuh dan totalnya adalah 10 + 5 + 4 = 19 dan sisanya 1 ekor. Setelah mereka mendapatkan bagian mereka maka mereka saling berpandangan lalu dengan penuh rasa terima kasih mereka mengembalikan  1 ekor kerbau kepada bapak yang miskin tersebut.

Ternyata dengan memberi, kita tidak akan kehilangan apa yang menjadi milik kita.
Selamat untuk belajar memberi. Tuhan Yesus memberkati.

source: http://www.ceritakristen.org/memberi


Penelusuran yang terkait :  kisah nyata 2019 | kisah nyata cinta | kisah nyata iman | kisah nyata cinta kasih | kisah nyata ilustrasi kartun | kisah nyata sedih | kisah nyata youtube | info kisah nyata| kesaksian yesus 2019 | kesaksian kristen pertobatan | kesaksian kristen kisah nyata 2018 | kesaksian islam masuk kristen | kesaksian rohani | kesaksian terima yesus | kesaksian-kesaksian | kesaksian tentang yesus | cerita inspiratif kehidupan | cerita inspiratif hidup | cerita inspiratif islami | cerita pendek inspiratif | cerita motivasi | cerita inspiratif cinta | cerita inspiratif kristen tentang kasih | cerita inspiratif kristen | Kisah Kisah Inspirasi dan Motivasi | Cerita Motivasi - Kumpulan Kisah Inspirasi Terbaik | Cerita Motivasi Hidup - Kisah Inspirasi Sukses | Kisah Inspiratif - 4 kado paling haru sedunia, | Kisah Inspiratif - Kado penuh haru | Cerita Inspiratif Islami alkisaah |Blog Kumpulan Kisah - Kisah Islami Penuh Inspirasi dan Hikmah | Kumpulan Artikel - Kisah Inspirasi: Mengharukan | ARTIKEL TERBARU - KISAH INSPIRASI | Cerita Motivasi dan Inspirasi | Kumpulan Kisah Terbaik | Renungan & Kisah Inspiratif | Kisah | Renungan | cerita inspiratif 
Cerita Iman, cerita inspirasi, Pengajaran, Renungan
  • Tweet
  • Share
  • Share
  • Share
  • Share

Related Posts

New Post

Kisah Nyata Kehidupan Orang Miskin yang Kaya (Bai Fang Li)

Kisah Popular

  • Kisah dibalik lagu " Semua Baik "
    Kisah di balik lagu " Semua Baik " KLIK disini UNTUK DOWNLOAD DAN PUTAR LAGU Dibalik Lagu SEMUA BAIK Dari semula ...
  • Cerita Inspiratif Belajar dari Doa Seorang Anak
    Cerita Inspiratif Belajar dari Doa Seorang Anak Cerita Inspiratif  Doa Seorang Anak  Berikut ini Kisah Seorang Anak Dengan doa ya...
  • Kisah Dibalik Lagu JanjiMu Seperti Fajar
    Kisah Nyata Dibalik Lagu JanjiMu Seperti Fajar  (Kisah Nyata Dimulai dari kehancuran rumah tangga) Siapa yang tidak mengenal lagu R...
  • Kisah Nyata Dibalik Lagu Rohani Kasih Dari Surga
    ’KASIH DARI SURGA’ (DORA KANSIL) ”Kasih dari Surga memenuhi tempat ini.....Kasih dari Bapa Surgawi.....Kasih dari Yesus mengalir di...
  • Kisah dibalik lagu "Mengikut Yesus Keputusanku"
    "Lalu Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya...
  • Kisah Nyata Dibalik Lagu Rohani Lebih Dari Nafasku
    ‘LEBIH DARI NAFASKU’ (YUDI HASTONO) Lagu ‘Lebih Dari Nafasku’ bagi sebagian orang non kharismatik mungkin masih asing. Lagu tersebut ...
  • Cerita - Kisah Nyata Di Balik Lagu Semua Baik
    Tambahkan teks Kisah Nyata Di Balik Lagu Semua Baik Apakabar anda hari ini ???????????? apakah Semua Baik ?????? Pernahkah anda mendengar...
  • Kesaksian Rohani Kristen Terbaru Kisah Nyata
    Kesaksian Rohani Kristen Terbaru Kisah Nyata Tentang Kekuatan dukun tidak bisa melawan kuasa Tuhan  Roh pedukunan kuasa kegelapan ...
  • Belajar Matematika Orang Kristen
    Mungkin kita akan merasa aneh dengan cara berpikir yang cukup unik ini, nah... untuk mengetahuinya bacalah Rumusan Matematika Orang Kristen,...
  • Renungan Natal bagi Kita Dengan Cerita Usang
    Cerita  Gadis Penjual Korek Api Cerita Gadis Penjual Korek Api Ditulis oleh Hans Christian Andreson ini mungkin sudah anda baca berulang -...
Diberdayakan oleh Blogger.

Baca Juga :

  • Belajar Matematika Orang Kristen
    Belajar Matematika Orang Kristen
    Mungkin kita akan merasa aneh dengan cara berpikir yang cukup unik ini, nah... untuk mengetahuinya bacalah Rumusan Matematika Orang Kristen,...
  • Renungan - Cerita Seorang pengusaha sukses dan Kuasa doa
    Renungan - Cerita Seorang pengusaha sukses dan Kuasa doa
    C erita Seorang pengusaha sukses dan Kuasa doa MANFAAT MEMBERI Seorang pengusaha sukses jatuh di kamar mandi dan akhirnya stroke....
  • Renungan Natal bagi Kita Dengan Cerita Usang
    Renungan Natal bagi Kita Dengan Cerita Usang
    Cerita  Gadis Penjual Korek Api Cerita Gadis Penjual Korek Api Ditulis oleh Hans Christian Andreson ini mungkin sudah anda baca berulang -...
  • Cerita - Kisah Nyata Di Balik Lagu Semua Baik
    Cerita - Kisah Nyata Di Balik Lagu Semua Baik
    Tambahkan teks Kisah Nyata Di Balik Lagu Semua Baik Apakabar anda hari ini ???????????? apakah Semua Baik ?????? Pernahkah anda mendengar...
  • Cerita Inspiratif Belajar dari Doa Seorang Anak
    Cerita Inspiratif Belajar dari Doa Seorang Anak
    Cerita Inspiratif Belajar dari Doa Seorang Anak Cerita Inspiratif  Doa Seorang Anak  Berikut ini Kisah Seorang Anak Dengan doa ya...
  • Kisah Nyata - Nilai suatu jiwa
    Kisah Nyata - Nilai suatu jiwa
    Benarkah nilai suatu jiwa sangat berharga ? Yesus mengisahkan tentang seorang gembala yang mempunyai 100 domba dan satunya terhilang. Apa...
  • Kisah Nyata Keteguhan Hati Michelle Price Gadis Kecil Yang menakjubkan
    Kisah Nyata Keteguhan Hati Michelle Price Gadis Kecil Yang menakjubkan
    Kisah  Nyata Michelle Price - Kisah Nyata Keteguhan Hati Michelle Price Gadis Kecil Yang menakjubkan Michelle Price adalah gadis ke...
  • Kisah Nyata Kehidupan Orang Miskin yang Kaya (Bai Fang Li)
    Kisah Nyata Kehidupan Orang Miskin yang Kaya (Bai Fang Li)
      Namanya BAI FANG LI. Pekerjaannya adalah seorang tukang becak. Seluruh hidupnya dihabiskankan di atas sadel becaknya, mengayuh dan mengayu...
  • Kisah Nyata Dibalik Lagu Rohani Lebih Dari Nafasku
    Kisah Nyata Dibalik Lagu Rohani Lebih Dari Nafasku
    ‘LEBIH DARI NAFASKU’ (YUDI HASTONO) Lagu ‘Lebih Dari Nafasku’ bagi sebagian orang non kharismatik mungkin masih asing. Lagu tersebut ...
  • Kisah Nyata Liu Wei, Pianis Tanpa Lengan di China’s Got Talent
    Kisah Nyata Liu Wei, Pianis Tanpa Lengan di China’s Got Talent
    Liu Wei, pemenang China’s Got Talent - Liu Wei, Pianis Tanpa Lengan di China’s Got Talent Jangan Menyerah   :   Wahyu 14:12 “Yang p...

Labels

  • Cerita Iman (186)
  • Cerita kehidupan (211)
  • Kehidupan (19)
  • Kesaksian (13)
  • Kisah Inspiratif (4)
  • Kisah Nyata (160)
  • Kisah di balik lagu (9)
  • Pengajaran (200)
  • Renungan (234)
  • cerita inspirasi (243)
Copyright © 2014 PeLITA hATI All Right Reserved
Created by Lurah Design